Minggu, 11 Juni 2017







Yang Elegan itu seperti apa?
suatu kata bermakna indah ini begitu relatif dan terdengar siur jika kita tanyakan pada jiwa-jiwa yang berbeda dalam menata kehidupannya


imaji saja takkan mampu
pun juga dengan logika yang digunakan
takkan pernah tersandang satu cita jika kita tidak bisa disamakan


padahal perbedaan seharusnya melengkapi
bukan saling mencaci
apalagi mematikan


jadi, apa itu elegansi?




Tidak ada komentar:

Posting Komentar